CARA CEK HARGA RESMI SPAREPART VIVO DI SERVICE CENTER ~ ZiEVeR 0930

CARA CEK HARGA RESMI SPAREPART VIVO DI SERVICE CENTER

No Comments
Halo sobat ZiEVeR 0930 dimanapun berada...
Very Very Very Very long time blog ini dimakan rayap dan dipenuhi sarang laba-laba...
admin mohon maaf karena sudah lama sekali tidak pernah update di blog ini..
dan mulai hari ini 1 Oktober 2021 adminakan berusaha kembali aktif di dunia blogging ini...

dan untuk kali ini mimin akan share Cara cek harga resmi sparepart HP VIVO jika diperbaiki di Service Center yang resmi juga tentunya,
Dan FYI untuk semua sobat, HP merk apapun setau mimin untuk sparepart yang original baru hanya ada di service center resmi masing-masing brand HP.. jikalau ada diluar Service center resmi biasanya itu original cabutan...

Semoga info ini bermanfaat yaa untuk kita semua..

BERIKUT CARANYA :

1. Siapkan gadget kamu baik desktop ataupun mobile dan pastikan bisa terhubung dengan internet yaa
2. Kunjungi situs resmi VIVO kemudian pilih DUKUNGAN kemudian pilih HARAG SUKU CADANG atau KLIK DISINI



3. Masukkan Seri HP VIVO yang ingin dicari harga sparepartnya, Saya contohkan disini seri V21 5G


4. Akan muncul list harganya dehh...


ATAU BISA LIHAT DI VIDEO BERIKUT :)


Anda sopan kami Segan

Cantumkan Link Sumber,
Mari saling menghargai

Diberdayakan oleh Blogger.
-->